151. Share. 20K views 2 years ago #walisongo #sunanmuria #tembangsinom. Arti dari tembang tersebut kurang lebih seperti ini Show more. Show more. LAGU SUNAN KALIJAGA | 10 TEMBANG SUNAN KALIJAGA
Tembang Macapat Sinom biasanya ditampilkan dalam bentuk sajian musik vokal dengan iringan gamelan. Lirik tembang ini ditulis dalam bahasa Jawa Kuno dengan menggunakan aksara Jawa. Tembang Macapat Sinom mengandung pesan moral, nasihat kehidupan, serta pujian terhadap Tuhan, alam, atau tokoh-tokoh agung.
Pengertian tembang sinom adalah jenis tembang yang liriknya berisi nasihat bagi anak muda yang hendak beranjak dewasa. Sedangkan secara bahasa, sinom tegese cah enom yang memiliki arti muda dan di ibaratkan pucuk daun yang baru saja bertunas, tumbuh dan bersemi.
Daftar Isi. Apa yang Dimaksud dengan Tembang Sinom? Tembang sinom, secara umum, merupakan jenis tembang yang menggambarkan fase kehidupan manusia saat memasuki masa pubertas atau remaja. Ini adalah masa pencarian identitas dan eksplorasi, di mana emosi sering berubah dan rasa ingin tahu tinggi.
Makna tembang sinom "nuladha laku utama". Tembang sinom memiliki beberapa paugeran yaitu: 1. Guru gatra: 9. 2. Guru wilangan: 8, 8, 8, 8, 7, 8, 7, 8, 12. 3. Guru lagu: a, i, a, i, i, u, a, i, a. Tembang sinom.
Suara : Febriana Fitroh Al KhusnaSINOMNuladha laku utamaTumrape wong tanah jawiWong agung ing NgeksigandaPanembahan SenapatiKepati AmarsudiSudanen hawa lan n
.
lirik tembang sinom nulada laku utama